April 29, 2007

Siapa pelajar itu ....???

Berseragam, menyandang atau mengendong tas,berlomba mencegat angkot menuju sekolah.Pemandangan ini dapat kita jumpai setiap pagi atau siang. Mereka itu pelajar lho.... Tugas mereka belajar. Di sekolah mereka mendengar, mencatat, bertanya, berbicara dan berdiskusi tentang ilmu. Dalam situasi lain mereka berlatih, mencoba sesuatu mempraktikan atau memperagakan sesuatu yang ditugaskan sekolah. Selain belajar di sekolah, mereka pun harus melakukan tugas mandiri atau kelompok di rumah. Maksudnya agar apa yang dipelajari atau dilatihkan di sekolah dapat diperdalam di rumah. Tugas itu kadang sedikit kadang banyak.

  © Blogger template 'Solitude' by Ourblogtemplates.com 2008

Back to TOP